Humas
[RAPAT KOORDINASI TENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKAN MTsN BARITO SELATAN] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – MTsN Barito Selatan menggelar rapat koordinasi yang melibatkan seluruh tenaga pendidik dan kependidikan. Rapat ini diselenggarakan di Aula madrasah pada hari Kamis, 20 November 2025. Rapat yang dipimpin langsung oleh Kepala MTsN Barito Selatan, Bapak Ahmad Fahmie, S.Pd.I. Dalam arahannya, […]
[KUNJUNGAN KEPALA KEMENAG KE MTsN BARITO SELATAN] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – Suasana kekeluargaan mewarnai pertemuan silaturahmi antara Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Barito Selatan dengan seluruh jajaran pegawai di lingkungan MTsN Barito Selatan. Acara yang berlangsung di aula MTsN Barsel tersebut dihadiri oleh tenaga pendidik dan kependidikan MTsN Barito Selatan. Kamis (20/11/2025) Kunjungan […]
[KEGIATAN EKSKUL SILAT MTsN BARITO SELATAN DI AKHIR SEMESTER GANJIL] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – Kegiatan ekstrakurikuler (ekskul) pencak silat di MTsN Barito Selatan telah sukses menyelesaikan program latihannya di akhir semester ganjil tahun ajaran ini. Ekskul beladiri ini menjadi salah satu kegiatan unggulan madrasah dalam pembinaan fisik dan mental siswa. Rabu (19/11/2025) Di […]
[PENILAIAN KINERJA KEPALA MTsN BARITO SELATAN TAHUN 2025] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – MTsN Barito Selatan melaksanakan kegiatan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) tahun 2025 bertempat Aula utama madrasah pada Rabu (19/11/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh tim penilai dari Kantor Kementerian Agama Kabupaten Barito Selatan, wakil kepala madrasah, tenaga pendidik dan kependidikan MTsN Barito […]
[KEGIATAN EKSKUL TILAWAH MTsN BARITO SELATAN DI AKHIR SEMESTER GANJIL] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – Kegiatan ekstrakurikuler (ekskul) tilawah di MTsN Barito Selatan telah mencapai puncaknya di akhir semester ganjil ini. Ekskul ini menjadi salah satu wadah pembinaan mental spiritual yang diminati siswa, fokus pada pembelajaran seni membaca Al-Qur’an dengan baik dan benar. Senin […]
[PENGUKUHAN ANGGOTA PENGGALANG BARU DAN ANGGOTA FORUM MTsN BARITO SELATAN] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – Kegiatan Perkemahan Sabtu Minggu (Persami) MTsN Barito Selatan resmi ditutup dengan rangkaian acara puncak yang meriah, meliputi pengukuhan anggota penggalang baru, pembentukan forum, dan pembagian hadiah bagi para pemenang lomba. Sabtu (15/11/2025) Acara penutupan yang berlangsung di halaman madrasah […]
[SISWA MTsN BARITO SELATAN IKUTI OLIMPIADE BAHASA ARAB TINGKAT NASIONAL TAHUN 2025] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! MTsN Barito Selatan mengirimkan siswi terbaik Gledish Aura Cyntia Gunawan untuk berlaga dalam kompetisi Olimpiade Bahasa Arab setelah melewati serangkaian seleksi di tingkat Provinsi. Peserta didik MTsN yang ikut seleksi kali ini dalam ajang Olimpiade Bahasa Arab (OBA) dan berhasil […]
[MTsN BARITO SELATAN IKUTI UPACARA PERINGATAN HARI PAHLAWAN TAHUN 2025] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – MTsN Barito Selatan turut serta dalam upacara peringatan Hari Pahlawan yang dilaksanakan di halaman MAN Barito Selatan Plus Keterampilan pada Senin, 10 November 2025. Upacara ini merupakan bentuk penghormatan dan penghargaan terhadap jasa-jasa para pahlawan yang telah berjuang merebut […]
[SEMANGAT KEPRAMUKAAN, PERSAMI MTsN BARITO SELATAN RESMI DIBUKA] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – Ratusan peserta didik MTsN Barito Selatan yang terdiri dari anggota Pramuka Penggalang, mengikuti upacara pembukaan Perkemahan Sabtu Minggu (Persami) di halaman madrasah, dihadiri oleh para undangan Camat Dusun Selatan, Kapolsek Dusun Selatan beserta Anggota, Ka. Ketua Pembina Saka Wirakartika beserta Anggota, […]
[SEBANYAK 14 SISWA MTsN BARITO SELATAN TERIMA BANTUAN SISWA MISKIN DAERAH TAHUN 2025] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Buntok (Humas) – Sebanyak 14 siswa MTsN Barito Selatan menerima Bantuan Siswa Miskin Daerah (BSMD) untuk tahun anggaran 2025. Penyerahan bantuan bertempat di Aula Madrasah pada Selasa, 4 November 2025 dan dihadiri oleh Kepala Madrasah, Wakamad Kesiswaan, serta pengurus […]