Berita
KEGIATAN EKSTRAKURIKULER HABSY MTsN BARITO SELATAN
[KEGIATAN EKSTRAKURIKULER HABSY MTsN BARITO SELATAN]
Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen !
Kegiatan Habsy terus diadakan latihan agar selalu terampil dengan perkembangan jenis syair dan tepukan yang baru sehingga tidak jenuh serta bentuk pelestarian budaya Islami dari siswa-siswi MTsN Barito Selatan. Seperti yang terlihat pada Rabu (14/8) siswa yang tergabung dalam grup ekstrakurikuler habsy MTsN menggelar latihan bersama dalam pembacaan syair di Aula MTsN Barito Selatan oleh pembina Zakiah, S.Pd., Siti Raudah, S.Pd.I., Amrullah dan pelatih Ade Saputra, S.Pd
Demikian.
Terima kasih. ilālliqā.
*Detail kegiatan kami silakan klik link di bio*
________________________________
#MTSNBARSEL
#MADRASAHMANDIRIMADRASAHBERPRESTASI
#MADRASAHHEBATMADRASAHBERMARTABAT