21
[Sosialisasi HIV AIDS oleh UPTD Puskesmas Buntok] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Siswa kelas IX MTsN Barito Selatan mengikuti kegiatan Sosialisasi HIV AIDS. Kegiatan Sosialisasi HIV AIDS disampaikan langsung oleh TIM dari UPTD Puskesmas Buntok. Bertempat di Aula MTsN Barito Selatan, kegiatan berlangsung lancar dan tertib. Peyuluhan HIV di sekolah adalah sebuah upaya yang sangat penting untuk […]
[MTsN BARITO SELATAN IKUT MERIAHKAN LOMBA VOLI PUTRI] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Tim bola voli putri MTsN Barito Selatan berpatisipasi dalam lomba voli putri dalam rangka HAB Kemenag Ke-79 yang diselenggarakan pada 20 November 2024 di Lapangan Batuah Buntok. Pada ajang ini tim bola voli putri MTsN Barito Selatan berhasil masuk semifinal setelah bertanding dari RA […]
[ANTUSIAS IKUTI LOMBA MEMASAK MTsN BARITO SELATAN RAIH JUARA I] Assalamu’alaikum Tsanawiyahtizen ! Beberapa dewan guru dari MTsN Barito Selatan mengikuti lomba memasak kreasi nasi goreng dan mie goreng dalam rangka Hari Amal Bhakti (HAB) Kementerian Agama Ke-79. Kamis (21/11) kegiatan tersebut berlangsung pada pukul 08.00 WIB di halaman Kantor Kementerian Agama Kab. Barito Selatan. […]